Cara Membasmi Hama Kupu Putih Pada Tanaman Padi
Cara membasmi hama kupu putih ini terbilang efektif. Betapa tidak, pembasmiannya tidak sekedar pada kupunya. Tetapi juga diterapkan langsung pada larva yang ditinggalkan oleh kupu. Perlu dipahami bahwa masalah yang paling serius terletak pada larva. Larva ini yang menyebabkan turunnya…